Penggunaan Permainan Tradisional Beasinan Untuk Mengaktifkan Siswa Dalam Pembelajaran Di SDN Telaga Biru 5
Keywords:
Permainan Tradisional Beasinan, Mengaktifkan SiswaAbstract
Pada masa sekarang banyak sekali tontonan dan games online yang bisa digunakan anak-anak untuk bermain. Anak-anak terlupakan akan permainan tradisional yang lebih menarik dan menyenangkan. Ketika bermain, pendidik bisa merancang kegiatan pembelajaran menggunakan permainan tradisional agar siswa terlibat aktif di dalam sebuah pembelajaran. Peran pendidik dalam mengaktifkan peserta didik sangat penting, tetapi dalam hal ini peserta didik mempunyai peran yang lebih dominan dalam dirinya. Minat belajar itu sangat penting sebelum memulai proses belajar mengajar, sehingga harus ada sinergi antara pendidik dan peserta didik. Peran pendidik dalam keaktifan peserta didik merupakan bagian yang sangat penting dalam proses belajar mengajar. Sehingga bagaimana peran pendidik agar peserta didik aktif merupakan bagian kita agar bisa memberikan sentuhan gaya mengajar yang lebih menarik dan inovatif serta melibatkan peserta didik. Pendidikan harus bisa memberikan pembelajaran tersebut sesuai dengan zamannya serta dalam kegiatan belajar mengajar agar kita berikan relaksasi dengan permainan tradisional dalam belajar agar tercipta komunikasi yang aktif antara pendidik dan peserta didik.
References
Effendi Syahril. (2001). Muatan Lokal Untuk Sekolah Dasar. Dinas Pendidikan Provinsi Kalimantan Selatan Banjarmasin.
Moleong J Lexy. (2005). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Rosdakarya.
Sugiono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif dan R&D. Jakarta: CV Alfabeta.
Sukardi. (2016). Metodologi Penelitian pendidikan: Kompetensi dan Praktiknya. Bandung.
Wiratna Sujarweni. (2014). Metodologi Penelitian. Yogyakarta: PT Pustaka Baru.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Amalia Rizkina

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
License and Copyright Agreement
- Authors retain copyright and other proprietary rights related to the article.
- Authors retain the right and are permitted to use the substance of the article in their own future works, including lectures and books.
- Authors grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under Creative Commons Attribution License (CC BY 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post or self-archive their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.